Sunday, December 31, 2017

Terungkap 5 Fakta Tentang Orgasme yang Belum Diketahui Orang Banyak!


Beberapa orang tampaknya masih malu-malau dan tidak yakin untuk membicarakan tentang orgasme. Karenanya masih banyak yang tidak tahu fakta-faktanya.


Tentunya bagi setiap pasangan yang melakukan hubungan seksual, pasti ingin mencapai orgasme. Selain memberikan kepuasan emosional, ternyata terdapat banyak manfaat orgasme bagi kesehatan yang mungkin jarang kamu ketahui. Apa saja ya BOSS?


1. Kondom pengaruhi orgasme?

Berfungsi sebagai pelindung saat melakukan hubungan seksual, bagi beberapa orang, kondom mungkin memberikan kesan ‘menghalangi kepuasan’. Tapi sebenarnya menurut ahli, kondom tidak menghalangi tercapainya kepuasan atau orgasme.

2. Obat sakit kepala

Menurut sebuah penelitian, ternyata seks dan orgasme bisa menjadi obat pereda sakit kepala. Ini karena otak melepaskan endorfin dan oksitosin (hormon bahagia) yang mampu membuat saraf rileks sehingga mengurangi sakit kepala.

3. Orgasme yang dirasakan sama

Pernah penasaran apa yang dirasakan wanita saat klimaks? Ternyata, apa yang dirasakan wanita saat orgasme sama persis seperti yang kamu rasakan saat orgasme. Ini karena orgasme merangsang area yang sama di otak, baik wanita maupun pria. Begitu juga area yang dirangsang, baik klitoris maupun ujung penis punya tipe jaringan yang sama.
Share on Google Plus

About Ant 365

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.

0 comments:

Post a Comment